Selasa, 20 Maret 2012

HUJAN SABAR..!! Hero lives in you,???

HUJAN SABAR..!!
Hero lives in you,???
 

Kami segera bergegas masuk setelah memarkir motor.kuraih tas di dekat soffa dan ku ambil sebuah bungkusan di dalamnya.
putri nggak ada acara ukh? Rahma menayaiku yang sedang sibuk melepas kaos kaki  karena basah .
“kenapa ukh.?”aku balik bertanya padanya
“ikut aku pulang ke kampung yah,laptop gak bisa di hidupin dan mas ku gk bisa kesini ,jadinya aku harus pulang “,aku berpikir sejenak,adzan magrib menghentikan pembicaraan kami.”mau pulang jam berapa?”,tanya ku sambil tetap berpikir “Ayolah ukh,nggak iffah banget kita pulang malem-malem ,lagian bisa di gorok kita di tengah jalan “,kata rahmah mengingatkan ku tentang ke iffahan muslimah agar nggak kelayapan malem-malem “ya nginep lah”,sambungnya lagi “hehe..iya juga”,aku meringis paham , “sekarang aku enggak ada acara ,tapi besok pagi ada rapat di sekolah,lo pagi-pagi bisa balik Its ok “,perjalanan dari cikalong ke rumah rahmah kurang lebih butuh waktu satu jam-an .karena dia cewek dan hanya tinggal dengan neneknya ,aku mennyanggupi untuk mengantar dengan syarat bisa balik ke jember jam 7 pagi .walaupun hari libur ,sekolah tempatku kerja mengharuskan gurunya masuk .karena sedang sibuk merekap nilai rapot.
            “ya itu masalahnya ,aku enggak mungkin boleh pulang kalo belum sarapan ,dan sarapannya enggak mungkin jam 5,tapi oklah ku loby ibuku dulu,soalnya besok pagi aku juga ngelesi”rahma memegang Hp bututnya dan mulai mengetik sms
            “aku wudhu dulu yah uhk”aku ijin ke belakang sambil membawa bungkusan keresek hitam .jilbab dan kaos kakiku basah ,karenanya aku harus ganti .hari itu aku memakai jilbab coklat dan kerudung kaos coklat,keresek yang ku bawa tadi berisi sepasang kaos kaki serep dan jilbab serep warna hijau .dan hujan sore itu menjadi saksi ,tren fashion musim hujan yang tidak sengaja kutemukan yaitu filosofi pohon terbalik ,dengan jilbab hijau dan kerudung coklat .hehe geli sebenarnya tapi mau gimana lagi .stok bajuku habis karena sering kehujanan .dalam islam seorang muslimah wajib menutup aurot.walaupun enggak matcing kucoba untuk tetap peDe .Urusan fashionable atau matcing itu belakangan ,yang penting syar’i .setelah shalataku pamit pulang dulu .
`           “Ukh aku pulang dulu ya,putri nanti jemput aku di kosan yah”aku bergegas salim ke mbah
            “berarti motornya enggak jadi di titipin?”rahma kembali menegaskan ,aku mennganggukan kepala ku “ok nanti ku jemput “,jawabnya.
            Setelah bersalaman dengan rahma ku ucapkan salam perpisahan “pulang ya mbah,,Salamu’alaikum “seru ku sambil keluar menuju pintu .aku baru ingat kalo nggak punya uang sepeserpun di kantong dan tangki bensinku sudah waktunya diisi .akhirnya aku memutuskan kekosan mbah salma untuk menagih uang pulsa ,maklum anak kos yang berjualan pulsa ,pelanggan nya pun anak kos yang pastinya ada konsensus bila kredit .hehe dalam islam semua bisa di atur yah .apalagi kalo akadnya jelas .satu kilo mter lagi aku sampai di kosan mbak salma Tapi....baru sampai di tengah jalan hujan deras turun dan aku baru ingat kalo montelku ada d motornya rahma ,kulihat semua orang menepi dan memakai mantel ,tapi aku terus melanjutkan laju motorku.aku berharap di jalan berikutnya hujan akan reda.Alhamdulillah tepat di jalan Halmahera hujan mereda namun gledeg gek gek..motorku ke habisan tenaga dan berhenti menyala .Oohh.! aku ingin mengeluh ,tapi aku ingat setiap ucapan kita adlah doa.aku nggak mau keluhanku menjadi keyataan yang lebih parah .aku bersegera turun dan menuntun motorku.100 meter lagi aku sampai di kosan mbak salma .tidak perlu menghabiskan waktu utuk mengeluh karena tidak lama lagi aku akan sampai di kosan mbak salma.
            Alhamdulillah sekali lagi ,dari mbak salma aku mendapatkan uang 23 ribu.jumlah yang cukup untuk membasahi tangki  bensinku ,aku memutuskan untuk segera pulang tapi hujan deras mencegahku.aku ngobrol sejenak dengan mbak salma yang sedng bingung untuk mencari pekerjaan baru.dengan sedikit malas kudengar keluh kesahnya ,maklum mbak salma adalah tipe orang yang suka sekali bercerita .jika dia sudah bercerita seperti motor kehilangan remnya.tapi aku bersyukur karena punya kemampuan membuatnya diam sejenak agar bisa pamit undur diri,memang ya setiap orang punya masalah masing-masing .tapi dalam islam masalah pasti ada solusinya .jadi jangan buang waktu untuk meratapinya.tapi gunakan waktumu untuk mencari solusi islamnya.aku segera pamit ketika mendengar hujanmulai reda .saatnya berjuang mencari bensin.
            Keluar dari pagar kosan mbak salma ,aku di hadapkan pada dua pilihan ,kekiri berarti jalannya berkelok,datar dan agak jauh harus ku tempuh untuk mendapatkan bensin .sebelah kanan adalah jalan menanjak yang agak dekat dari pilihan pertama .akhirnya aku memilih berbelok kekanan.jalanan menanjak telah menantiku.menuntun motor di saat kering dan jalanan datar sebelumnya pernah ku, alami tapi berjalan di saat basah kuyup dan jalanan menanjak masih akan kujalani.Ok!
Penderitaan ini tidak akan lama karena di depan ku tahu ada kios bensin.enak yah kalo hidup punya tujuan yang jelas,selelah apapun ada mimpi yang pasti terwujud setelahnya .walau aku harus ngos-ngosan.kuterus berjalan hingga sampaidi depan kios yang biasa kulewati.setelah sampai di depan kios yang ku maksud aku sedikit goyah karena lelah.namun ada perasaan lega yang membuatku sedikit trobati .kuhirup nafas lega sambil berteriak pada pak penjual bensin
            “bensin pak”,suaraku terdengar lebih lantang karena bersemangat dan bahagia .tapi sorry,pak bensin yang berada di dalam kios segera berseru ,
            “habis mbak:,belum terucap kalimat keluhan dari mulutku  titik-titik hujan berebutanturun,ya hujan deras kembali menyapa.aku melirik kios di sebrang jalan.terlihat jajaran botoldengan cairan kuning di dalamnya aku tergiur untuk menghampirinya .Ok saatnya menyebrang ,,masalah hujan kukomentari nanti air hujan semakin terasa dingin memembus bajuku ,aku tidak punya tameng untuk mencegah air membasahiku ,beberapa kendaraan berebut jalan sperti pertandingan F1,seolah berkata”awas jangan lewat atau kami tabrak”.yah gambaran yang pas sebuah ketidak sabaran dan mementingkan diri sendiri.Tapi allah memberiku kesempatan untuk menyebrang setelah beberapa menit .kesabaran memng membuah kan hasil yang manis .Tapi kesabaran bukan lah duduk manis pasrah pada keadaan.Tapi bergerak aktif memperjuangkan kondisi yang ada.Walaupun hasil akhirnya Hanya allah yang tahu..

Kulihat dari jauh kios bensin tersebut nggak ada penjualnya .ternyata penjual bensinnya
Sedang tertelengkup tidur di dalam kios .mungkin hujan membawa hawa katuk yang membuatnya nyaman tidur.
            “bensin pak!” ,seruku lantang sambil mengetuk kaca kios denagan kontak motorku.
            “hu..jan mbak:,jawabnya penuh dengan kesopanan yang menjadi ironi bagiku karena di tolak penjual ,baru pertama ku temui penjual menolak pembeli karena takut hujan .
            “ngambil sendiri ya pak”?
Kuminta ijin utuk mengambil bensin sendiri.
            “Ya sduah kalo mau “ pak bensin mengiringis sungkan padaku .sambil terus mengawsiku dari kiosnya kuambil botol bensin dan corongnya .saat itu ada dua hal yang ada dalam pikiranku.yang pertama ,emang kalo udah rizky engga akan lari kemana .walaupun si bapak duduk-duduk nyantai dan nolak pelanggan ,tetep aja bensinnya laku.yang kedua aku pengen segera pulang...
Ok bensin sudah terisi ,satu maslahku sudah selesai saatnya pulang baju yang semakin basah masih belum bisa membuatku terburu-buru dan tercebur dalam duel kecepatan di jalanan basah. Masih ada satu hal yang haru ku pikirkan ,rantai motorku baru putus dan belum di ganti .maklum solusi parsial yg di ambil anak kosan yang sedang tertimpa kanker { kantong kering } kronis yaitu di sambung kembali karena itu aku harus tetap stabil cukup 30km/jam
            Dalam situasi dan kondisi appapun ,solusi parsialmemang tidak bisa mnuntaskan maslah ,speti mnerapkan hukum slam sebagian yg di sukai saja ,jatuhnya pasti bermasalah heheh itulah maslaah yg ku alami sekarg rantai motor memnag tersambung ,tp ada peluang putus lg .makanya aku harus       seanntiasa hati2  slowly but certain itu artinya sabar lagi
dari arah berlawann bnyak kendaraan yg berlomba-lomba dg kepatan tinggi.mobil2pun berkelakuan sama.hingga tk penting bgi mreka ,kalo ban kendaraan nya tlah menabrak kubangan air kotor dan memuncratkannya pada pengendara yang lain termasuk aku....tragis di tengah-tengah keterburu-buruannya, mereka tidk sadar telah melakukan dosa. Lebih menyukai keburukan terjadi pada saudara seimannya dari pada dirinya sendiri. Kaum muslimin tidak lagi mengenal itsar*mereka lebih memilih individualis sebagai sifatnya .

            sekali lagi ku tegaskan , kesabarnku membuahkan hasil. Beberapa menit kemudian akhirnya aku sampai di kosan. Aku berjalan cepat kedalam di ruang tamu ada teman kosanku yang menerima 2 tamu cowoknya. Aku bergegas masuk dan berpapasan dengan sang tamu di pintu. Ternyata kedatanganku bertepatan dengan kepulangan mereka . temen kos ku berseru

            “ Knapa mbak? Peah marah ta?” dina segera menyapaku dan nyelonong  masuk keruang tamu . padahal tamunya belum nginjakan kaki untuk keluar pagar. Mungkin dia sadar dengan perbuatannya yang pasti ku benci karena islam melarangnya. Tapi dalam kondisiku saat itu aku bertakbir dalam hati . Allahuakbar, ada lagi cobaan untuk menguji kesabaranku. Sambil berjalan kebelakang aku menjawab

“Mbak kehujanan dik”, kupilih untuk meredam perasaannya karena sebenarnya dia sudah tahu sikapku di saat normal. Dan saat ini yang harus kulakukan adalah segera berganti baju. Kulihat dina juga tidak enak badan setelah tadi malam harus bergadang untuk menunggui warnet, demi menggantikan temannya . itulah sikap yang ku anggap paling tepat pada saat ini dari pada melayaninya dengan debat terbuka.

            Setelah berganti baju, kulihat hp yang sedari  tadi ku silent  ada sms dari rahma
            Uhk, hujannya deras kita batalkan saja. Mantel putri di rumah,putri ke hujanan ya?

            Perasaan lega kembali
Mengelanyutiku,aku sadar bahwa Allah memberiku kesempatan untuk beristirahat setelah menjalani kelelahan di sepanjang jalan . Tapi keluhan yang ku tahan sedari tadi di uji kembali, sms ini bisa memmbuatku tergoda untuk mengeluarkan uneg-uneg ku.
            Rasanya seperti ada dorongan yang membuatku ingin memuntahkan semua rasa yang tadi ku alam. Ingin ku katakan bahwa aku kehujanan  lau motorku mogok dan aku  kehabisan uang untuk beli bensin lalu aku berjalan menyusuri jalanan ke rumah mbak salma. Juga ingin ku ceritakan  kali betapa sengsaranya diriku  karena harus berjalan menapaki tanjakan untuk menemukan sebotol bensin . Dan juga semakin tragisnya nasibku saat di tolak oleh pedagang bensin. Dan penderitaanku masih harus kujalani sampai 5 menit sebelum aku membuka sms ini. Padahal sebelmnya kau belum pernah mengalaminya.
            Tapi Alhamdulillah, kecepatan tanganku untuk mengetik masih kalah dengan kecepatan akalku dalam berfikir, aku kembali membaca kalimat dalam sms yang kukirimkan. Kuhapus banyak kata yang tak penting untuk di ketik.  Dimana kalimat itu menyiratkan keluhan dan hiperbola tanda ketidak sabaran. Akhirnya ku jawab singkat         
            Ya, ni ru pe kosa
            Semoga bisa menjawab semua pertanyaan rahma dan membuatnya tenang karena aku baik-baik saja. Tanpa keluhan, saudara kita akan merasa tenang dan tidak khawatir. Tanpa keluhan Allah akan semakin melapangkan dada kita dan meluaskan nikmat yang akan kita dapatkan. Semoga bisa menjadi pemenang jiwa yang meronta ingin mengeluh.





Suka nulis  cerpen?? Ayo jangan sampai cerpenmu numplek begitu aja,kirim ke redaski ,,di
Saya tunggu sampe bulukan ye,,,,,!!!